Majelis Ilmu DLISYA : Berekonomi dengan Al Quran
Majelis Ilmu D'LISYA - Jumat, 10 Januari 2014
Ketika kita memberikan solusi sederhana untuk masalah yang
njlimet. Itu lebih efektif, daripada memberikan teori njelimet atas masalah sederhana. Masalah njelimet ini adalah kemiskinan, riba, ketimpangan ekomoni dan lain sebagainya, solusi sederhananya apa? Solusi sederhananya adalah kembali ke jalan Islam (Al Quran) - Muhaimin Iqbal
Youth Islamic Study Club (YISC) Al Azhar menyelenggarakan :
Majelis Ilmu DLISYA (Dialog Lepas Isya), dengan tema : BEREKONOMI DENGAN AL QURAN
Pemateri: ustadz Muhaimin Iqbal (Direktur Pengelola GeraiDinar)
In syaa Allah diselenggarakan pada :
• Jum'at, 10 Januari 2014
• Pukul 19.30 - 21.00 WIB
• Ruang utama Masjid Agung Al Azhar, Kebayoran Baru, JakSel.
Informasi : 081278975868 (Sulaeman) | Twitter : @yisc_alazhar
Jangan Lewatkan...! Gandakan Pahala dengan mengajak keluarga, saudara, sahabat, dan rekan anda untuk bersama menuju dan belajar dalam Majelis Ilmu..
Jazakumullahu khayran wa barakallahu fiikum